Cara Menghilangkan Bau Pada Sepatu, Bikin Gak Percaya Diri

Cara Menghilangkan Bau Pada Sepatu, Bikin Gak Percaya Diri

Pertama, pastikan kalian mengganti kaos kaki secara teratur. Yang mana, jika kita melakukan aktivitas apalagi cuaca panas maka kaki akan cepat berkeringat.

Jadi, dengan mengganti sepatu secara teratur dapat mengantisipasi tumbuhnya bakteri pada sepatu.

Kedua, pilihlah sepatu yang mampu menyerap udara dengan baik contohnya sepatu kulit.

Yang mana, sepatu kulit mampu mengakomodasi sirkulasi udara dengan lebih baik dibandingkan sepatu biasanya.

Ketiga, jaga kebersihan kaki dan alangkah lebih baik jika menggunakan kaos kaki jika akan menggunakan sepatu.

Itulah cara yang bisa kalian lakukan untuk menghilangkan bau pada sepatu, semoga bermanfaat.

Pos terkait