Jumsih Senjata Ampuh Kemanunggalan antara Sektor 2 dan Warga Masyarakat Untuk Memerangi Sampah.

Jumsih Senjata Ampuh Kemanunggalan antara Sektor 2 dan Warga Masyarakat Untuk Memerangi Sampah.

Berita Faktaindonesianews.com, Pacet, Kab Bandung – Sub Sektor 1 dan warga masyarakat terus kontinyu dan kompak, warga sangat respek antusias melaksanakan kegiatan Jumsih untuk menjaga dan mewujudkan lingkungan bersih dan nyaman, mereka warga masyarakat sangat mendukung program Jumat bersih (jumsih) di wilayah Kp. Dayeuhluhur RT O1 Rw 04 Desa Pangauban Kec.Pacet Kab.Bandung.

Serka Moch.Toha selaku Dansub 01 Sektor 2 Citarum Harum menyampaikan “Alhamdulilah pada hari ini, atas perintah dan petunjuk Dansektor 2 Citarum Harum,
telah melaksanakan program Jumsih bersama warga Masyarakat dengan membersihkan sampah dan rumput liar di sepanjang jalan desa di Kp.Dayeuh luhur, yang pada pelaksanaannya sangat antusias, dengan rasa kepedulian terhadap lingkungan, berarti mereka sudah merubah mainsednya” Kata Dansub.

Bacaan Lainnya

Kami selaku Dansub dimanapun kita bertugas Tetap moto Kemanunggalan “TNI-Rakyat” merupakan modal utama dalam kebersamaan, menuntaskan permasalahan di lapangan selain itu program Jumsih perlu didukung serius oleh Pemerintah Daerah.

Sudah sangat jelas bahwa program Jumsih adalah tekad dari pemerintah pusat, yang menggiring warga untuk berprilaku bersih dan sehat dan merubah pola pikir lama ke pola pikir modern, dengan di payungi Perpres no 15 tahun 2018, Program Citarum Harum.

Pos terkait