“Ini kami lakukan dalam rangka menjaga kondusifitas wilayah. Selain itu juga sebagai bentuk implementasi tugas pokok dan fungsi Polri sebagai pelindung, pengayom dan pelayan masyarakat,” kata dia.
Kapolsek Cihaurbeuti Polres Ciamis Polda Jabar berharap kedepan Polri semakin dicintai masyarakat. “Semoga kehadiran kami memberikan dampak positif dan bermanfaat untuk masyarakat dalam menjaga keamanan serta ketetiban,” kata Iptu Agus Predi Muharom.