Kasus Penipuan Masuk Akpol Polri Ditangkap

Kasus Penipuan Masuk

Saat ini pihaknya menangani 4 kasus serupa terkait NW. “ Kita sedang menangani 4 kasus terkait NW,” kata Kombes Sumaryono.

Saat di tanya bagaimana kelanjutan kasus NW usai di tangkap di rumahnya. Dit Krimum Polda Sumut itu dengan tegas mengatakan, bahwa kasus penipuan dan penggelapan dengan tersangka NW telah menjadi atensi pihaknya.

Bacaan Lainnya

Menyita Barang Bukti

Selain menangkap NW, Polisi turut menyita barang bukti di antaranya handphone, kwitansi, bukti transfer dan rekening koran.

“Dari penyidikan kami, saudara NW telah terpenuhi segala unsur baik formil dan materil. Kami juga telah mengamankan sejumlah barang bukti di antaranya handphone, kemudian kuitansi bukti elektronik. Dan bukti transfer uang serta rekening koran dari beberapa orang,”kata Kombes Sumaryono.

Di tanya terkait korban lain selain Afnir, Kombes Sumaryono berjanji akan mengembangkannya.

“Kita akan mengembangkan lagi kepada yang di duga korban lainnya penipuan masuk Bintara Polri,” tegasnya.

 

Pos terkait