Kota Bandung Raih Anugerah Revitalisasi Posyandu Tingkat Jawa Barat 2024

Kota Bandung Raih Anugerah Revitalisasi Posyandu Tingkat Jawa Barat 2024

“Hari ini adalah puncak Hari Jadi Jawa Barat, dan Pemerintah Kota Bandung kembali menerima penghargaan yang menunjukkan prestasi kota ini dalam upaya revitalisasi Posyandu. Dengan jumlah posyandu yang cukup banyak di Kota Bandung, beberapa waktu lalu kami melakukan revitalisasi dengan fokus utama pada kebermanfaatan bagi masyarakat. Penghargaan ini bukanlah tujuan utama kami; yang terpenting adalah bagaimana posyandu benar-benar memberikan dampak positif bagi warga,” ujar Bambang di Gedung Sate, Kota Bandung (23/11/2024).

Bambang Menuturkan

Bambang menuturkan, salah satu bentuk kepedulian pemerintah adalah melalui program Universal Health Coverage (UHC). Yang menanggung biaya kesehatan masyarakat miskin yang tidak tercover oleh BPJS Kesehatan.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *