Kota Bandung Raih Anugerah Revitalisasi Posyandu Tingkat Jawa Barat 2024

Kota Bandung Raih Anugerah Revitalisasi Posyandu Tingkat Jawa Barat 2024

“Penghargaan ini menjadi pengingat bagi kami untuk terus bekerja lebih baik lagi dalam melayani masyarakat,” tambahnya.

Sementara itu, Ketua Posyandu Merak RW 02, Ratna Meilani mengungkapkan kebanggaannya. Atas pencapaian ini dan melihatnya sebagai tantangan baru untuk terus berprestasi di tingkat nasional.

“Penghargaan ini adalah tantangan baru bagi kami. Setelah menaklukkan provinsi, sekarang kami harus berjuang untuk menjadi yang terbaik di tingkat nasional. Kami berharap para kader posyandu tetap semangat dan tidak mudah menyerah,” ucap Ratna.

Dengan penghargaan ini, Kota Bandung di harapkan dapat terus meningkatkan kualitas dan kuantitas layanan posyandu. Serta menjadi teladan bagi kota-kota lain dalam mengoptimalkan peran posyandu. Sebagai pusat layanan kesehatan dasar yang merata dan mudah di akses oleh seluruh lapisan masyarakat.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *