Lantik Tiga Penjabat Kepala Daerah, Bey Machmudin Ingatkan Komitmen Melayani Masyarakat

Lantik Tiga Penjabat Kepala Daerah, Bey Machmudin Ingatkan Komitmen Melayani Masyarakat

Selain itu, dalam menjalankan roda pemerintahan, ia mengingatkan efisiensi dan efektivitas menjadi pedoman utama dalam memimpin.

“Tidak ada ruang untuk pemborosan dan administrasi yang lamban dalam mewujudkan visi pembangunan daerah. Setiap keputusan yang di ambil pada akhirnya untuk kesejahteraan masyarakat,” ujarnya.

Dalam sambutannya, Bey meminta kepada penjabat yang baru di lantik agar mendengarkan keluhan dan masukan dari masyarakat selama 24 jam sehari.

“Saya meminta kepada penjabat yang baru dilantik agar sering ke lapangan untuk mendengarkan keluhan dan masukan dari masyarakat. Serta membuka pintu komunikasi selama 24 jam sehari dan tujuh hari seminggu untuk berkomunikasi dengan masyarakat,” sebut Bey.

Ia mengingatkan untuk mengutamakan kepentingan masyarakat dalam setiap keputusan yang di buat.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *