PEKAN OLAHRAGA SANTRI Bey Machmudin: Wahana Pembinaan Karakter Disiplin Santri

PEKAN OLAHRAGA SANTRI Bey Machmudin: Wahana Pembinaan Karakter Disiplin Santri

Juara umum pada helatan tiga tahunan akan dikirim ke Pekan Olah Raga dan Seni antar Pondok Pesantren Nasional (Pospenas) 2025.

“Pospeda di selenggarakan tiga tahun sekali, ini sangat baik untuk pesantren di Jawa Barat. Karenanya kita berharap akan terus bergulir secara rutin,” tutur Bey.

Pada kesempatan itu, Bey Machmudin juga berpesan kepada para santri agar menjunjung tinggi fair play dan menjadikan event ini. Sebagai sarana silaturahmi antarsantri di Jabar.

“Saya juga berpesan kepada para peserta untuk selalu menjunjung tinggi sportivitas dan kejujuran dalam setiap kompetisi. Jadikan waspada sebagai kesempatan untuk belajar berlatih dan mempererat tali silaturahmi,” kata Bey.

Ajam Mustajam Mengatakan

Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Jawa Barat Ajam Mustajam mengatakan. Para santri yang hadir pada event ini merupakan yang teruji dan terpilih.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *