Pencuri Dirumah Dinas Walikota Medan Ditangguhkan Penahanannya.

Dalam laporan penangkapan, Tim Polrestabes Medan menyita barang bukti. Berupa beras, minyak gorang, gula dan beberapa  alat dapur seperti piring, kompor, sendok/garpu. Ditaksir total kerugian sekitar Rp. 3 juta.

Jama melanjutkan, para pelaku mengambil barang-barang tersebut yang berada di garasi. Yang mana petugas jaga malam pada saat itu sedang tertidur.

Bacaan Lainnya

Melakukan Pengecekan Terhadap Rekaman CCTV.

Muhammad Sori Muda Pane sebagai Kepala Rumah Tangga di Rumah Dinas Wali Kota Medan melakukan pengecekan terhadap stok barang ternyata berkurang.

Kemudian, pelapor melakukan pengecekan terhadap rekaman CCTV yang mengarah ke gudang tersebut. Lalu, melalui rekaman CCTV itu di ketahui pada Jumat tanggal 19 April 2024 sekira pukul 04.00 WIB para pelaku mengambil barang tersebut.

“Dari hasil penyelidikan dan penyidikan, telah terbukti ES ADD dan AS adalah pelakunnya. Yang mana sebenarnya pekerja di rumah dinas Wali Kota Medan Bobby Nasution.

Ketiganya telah melakukan pencurian atau penggelapan dalam jabatan. Atau penggelapan tersebut dengan cara mengambil barang-barang, berupa sembako dan barang-barang peralatan dapur tersebut sejak Oktober 2023,” imbuh Jama.

Pos terkait