Ramai Wisatawan, Pasca Angin Puting Beliung di Pantai Barat Pangandaran Situasi Normal

Ramai Wisatawan, Pasca Angin Puting Beliung di Pantai Barat Pangandaran Situasi Normal

Berita PANGANDARAN, FaktaindonesiaNews – Aktivitas di kawasan Pantai Barat Pangandaran kembali normal setelah terjangan angin puting beliung yang melanda wilayah Pamugaran, Jumat sore (21/12/2024).

Para wisatawan dan pedagang perlahan melakukan aktivitasnya, sementara petugas pantai (Balawista) memantau para pengunjung yang sedang beraktifitas di pantai, Minggu (22/12/2024).

Bacaan Lainnya

Plt Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Pangandaran, Tonton Guntari mengimbau kepada masyarakat untuk selalu saring, sebelum sharing.

Pos terkait