Pemdaprov Jabar Raih Penghargaan sebagai Pemerintahan yang Baik dalam Menyosialisasikan Program Kinerja kepada Masyarakat

Pemdaprov Jabar Raih Penghargaan sebagai Pemerintahan yang Baik dalam Menyosialisasikan Program Kinerja kepada Masyarakat

“Semangat ini tidak hanya menjadi simbol lokal. Tetapi juga dorongan kuat bagi kita semua untuk tetap berinovasi dalam setiap bidang kehidupan. Mulai dari ekonomi, pendidikan hingga lingkungan hidup,” jelasnya.

Ia pun percaya pembangunan tidak hanya tentang insfrakstruktur atau angka pertumbuhan ekonomi,  tetapi juga tentang keberanian dalam menghadapi tantangan.

“Kita memerlukan kolaborasi antara pemerintah, masyarakat, dan dunia usaha untuk mencapai kemajuan yang berkelanjutan,” ungkapnya.

“Jawa Barat berkomitmen untuk terus mendukung kebijakan dan program yang membawa perubahan positif baik. Di bidang pendidikan, kesehatan, teknologi hingga lingkungan hidup,” lanjutnya.

Selain itu, Bey mengatakan peran media sangatlah penting. Media sebagai agen perubahan mampu menyatukan aspirasi masyarakat, menyuarakan kebenaran, dan memberikan inspirasi bagi masyarakat.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *