Tanda Busi Motor Rusak atau Soak, Bahaya Sih Kalau Ga Tahu

Salah satu yang paling terasa adalah adanya penurunan tenaga atau sulit berakselerasi dengan cepat.

Jika terjadi busi aus maka mesin terasa lebih lemah saat pada posisi menanjak atau saat berakselerasi di kecepatan tinggi.

Bacaan Lainnya

Boros Bensin

Selanjutnya adalah boros bensin yang membuat kalian itu cepat sekali ke pom bensin padahal perjalanan tidak jauh.

Hal ini karena konsumsi bahan bakar tanpa menjadi meningkat saat busi mengalami keausan dan menghasilkan kondisi misfire.

Suara Jadi Kasar

Selanjutnya tanda busi motor kalian bermasalah, dari saat mesin sepeda motor saat mulai dihidupkan.

Perlu diketahui sepeda motor yang punya silinder lebih dari satu, suara mesin bakal terdengar tidak halus atau kasar.

Kemudian muncul getaran yang tidak biasa, salah satu kemungkinan penyebabnya adalah kerusakan pada busi.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *