Tips Merawat Sepatu Agar Tetap Awet dan Kinclong, Simak Berikut Ini!

Memang, jika sekali dua kali sepatu kalian akan kinclong bak sepatu baru tapi lama kelamaan akan rusak.

Jadi, jika ingin mencuci sepatu harus menggunakan sabun khusus sepatu di online shop sangat banyak dan harganya pun terjangkau.

Bacaan Lainnya

Ketiga, jangan pernah mencuci sepatu dengan cara direndam apalagi jika direndam sampai berlama-lama.

Jika kalian merendam sepatu apalagi dalam waktu yang lama, lem di sepatu akan cepat terkelupas.

Jadi, jika kalian ingin mencuci sepatu cukup disiram saja itupun jika kondisi sepatu berbau.

Keempat, jangan pernah menyimpan sepatu kotor atau selesai digunakan kedalam kardus atau rak yang memiliki kelembaban.

Jika kalian selesai menggunakan sepatu dan akan dimasukan kedalam kardus, usahakan dicuci terlebih dahulu.

Dus sepatu memiliki kelembaban yang akan membuat sepatu berjamur, jadi lebih baik menggunakan rak plastik saja.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *